Melihat Proses Penambangan Emas di Tambang Tujuh
Tambang emas Tujuh Bukit mulai menambang bijih pertamanya pada 2016 dan menghasilkan emas pertama pada 2017 dan terus menjadi salah satu tambang emas primer terbesar di Indonesia Pada 2016 Tambang emas ini ditetapkan sebagai Objek Vital Nasional atas kualitas sumber daya mineral yang diakui oleh negara sebagai aset strategis
Analisis Scientometrics Penelitian Merkuri pada
Dalam proses penambangan emas menggunakan metode Hidrometalurgi biasanya memakai reagen kimia H2SO4 asam sulfat dan HNO asam nitrat Senyawa kimia tersebut dapat bekerja untuk memisahkan emas murni dengan logam lain yang tidak dibutuhkan